Thursday, January 23, 2020

Maneki Neko Spirit

Maneki Neko



Adalah ras gaib (spirit) yang keberadaan mereka tersebar disetiap wilayah jepang, namun secara istimewa saya mendapat kepercayaan untuk menjalin kerja sama dengan ras Maneki Neko yang desa - desa gaib nya berada di sekitaran kuil nezu.

Setelah saya mengexplore kuil nezu melalui berbagai literature ternyata kuil tersebut adalah tempat suci yang termasuk tua, sudah berumur kira-kira 1900 tahun.

Maneki Neko berwujud seperti siluman, dalam arti memiliki 2 wujud dalam perbedaan waktu, sebagai contoh jika pagi - sore wujudnya adalah se-ekor kucing besar, namun jika sudah malam maka mereka akan berubah menjadi sosok berjubah merah, membawa lentera dan memakai topi seperti petani, beberapa kepala sukunya membawa tongkat yang bersimbolkan padi diujung tongkatnya sebagai tanda mereka adalah spirit yang membawa keberkahan bagi manusia yang di dampingi, didatangi dan diberkati mereka.

Fungsi :

- kerejekian dagang
- kerejekian pertanian
- kerejekian perkebunan
- kerejekian pangan
- keberuntungan

Info Pemesanan